Agama merupakan sebuah sistem kepercayaan yang tersusun dari bagian-bagian yangsaling berhubungan satu dengan yang lainnya. Tujuan artikel ini adalah untuk menggambarkanpandangan antropologi terhadap unsur-unsur dasar agama atau kepercayaan. Unsur-unsur dasar itumerupakan sebuah kesatuan dan prasyarat sehingga agama itu dapat disebut sebagai sebuah sistemkepercayaan yang hidup di tengah-tengah masyarakat..
Copyrights © 2015