Kandaga - Media Publikasi Ilmiah Jabatan Fungsional Tenaga Kependidikan
Vol 1, No 1 (2019)

UJI MODIFIKASI LEMARI PENGERING HIJAUAN PAKAN DENGAN BERBAGAI TINGKAT TEMPERATUR (MENGGUNAKAN TERMOSTAT)

Furqan As'salam (Unknown)
Andang Rohanda (Unknown)
Ogi Sugiono Lihandi (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Aug 2019

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh uji modifikasi lemari pengering hijauan pakan dengan berbagai tingkat temperatur (menggunakan termostat). Penelitian dilaksanakan pada bulan Juli – Desember 2018. Tujuan dari perbedaan temperatur yaitu supaya bisa digunakan sesuai temperatur yang diinginkan dari setiap ruang untuk pengeringan hijauan atau benih yang cocok dengan temperatur ruang. Pada penelitian ini, penulis coba dengan menstabilkan temperatur ruang yang berbeda melalui thermostat diantarannya : R1 = 45 oC, R2 = 40 oC, R3 = 65 oC, R4 = 55 oC, R5 = 60 oC dan R6 = 50 oC dengan 3 kali ulangan setiap ruang.Lemari pengering ini Alhamdulillah hampir setiap minggu dan bulan selalu digunakan untuk mengeringkan bahan pakan ternak, baik itu untuk praktikum, penelitian dan persiapan untuk PKM. Penggunaan lemari ini tidak hanya digunakan oleh Laboratorium Tanaman Makanan Ternak saja, bahkan dari laboratorium yang lain pun terkadang menggunakannya.Kesimpulan dari penelitian ini adalah dengan adanya penggunaan termostat dapat menstabilkan temperatur yang diinginkan dari setiap ruang dan sesuai dengan bahan yang diujikan serta dapat menghasilkan adanya penghematan energy listrik.Kata Kunci : lemari pengering, temperatur, termostat

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

kandaga

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Computer Science & IT Library & Information Science Public Health Other

Description

Media Publikasi Ilmiah Tenaga Kependidikan. Berisikan tulisan hasil karya tulis ilmiah berupa publikasi hasil-hasil pemikiran dan hasil penelitian ilmiah dari para tenaga kependidikan, khususnya yang sudah mempunyai Jabatan Fungsional Tertentu. Jurnal ini dikelola oleh Ikatan Jabatan Fungsional ...