AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan persamaan differensial tak eksak dengan faktor integrasi. kajian penentuan faktor integrasi pada persamaan diferensial eksak dengan menggunakan langkah-langkah penyelesaian dari persamaan differensial. Persamaan diferensial eksak memiliki kasus persamaan diferensial tak eksak, di mana persamaan diferensial tak eksak ini dapat di ubah menjadi persamaan diferensial eksak. Dalam hal ini diperlukan konsep faktor integrasi untuk menyelesaikannya, sehingga dari persamaan diferensial tak eksak dapat di ubah menjadi persaman diferensial eksak. Hasil pembahasan dari penelitian ini membuktikan adanya hubungan antara persamaan diferensial eksak dengan faktor integrasi. Kata KunciPersamaan Differensial Eksak, Tak Eksak, Faktor Integrasi
Copyrights © 2016