JURNAL Al-AZHAR INDONESIA SERI SAINS DAN TEKNOLOGI
Vol 4, No 2 (2017)

Joule Thief Sebagai Boost Converter Daya LED Menggunakan Sel Volta Berbasis Air Laut

Anwar Mujadin (Universitas Al Azhar Indonesia)
Suci Rahmatia (Universitas Al Azhar Indonesia)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2018

Abstract

Abstrak – Joule-Thief adalah salah satu rangkaian listrik  untuk konservasi  energi dengan menggunakan teknis medan elektromagnetik arus transien pada sebuah coil. Sirkuit ini dioperasikan menggunakan  sebuah MOSFET sebagai saklar untuk meregenerasi  tegangan dan arus listrik dalam satuan waktu kemudian disalurkan pada beban light emitting diode (LED). Dari hasil eksperimental,  sel volta berbasis air laut dengan tegangan jepit 0.8V mampu mengaktifkan lampu LED dengan konfigurasi rangkaian serial. Hasilnya menunjukkan bahwa power transfer maksimum dari sirkuit Joule-thief sangat efektif sebagai pemasok daya beban 60 LED. Kata Kunci -  Joule Thief, Boost Converter Daya LED, Sel Volta Berbasis Air Laut Abstract – Joule-Thief is one of the electric circuits for conservation energy by using electromagnetic field trancient current in a coil. This circuit is operated using a MOSFET as a switch to regenerating the voltage and current flowing along the coil. The electric current accumulates in the coil then in unity of time will be supplied to the light emitting diode (LED) load. From experimental results, water sea voltaic cells based with 0.8V clamp voltage are able to activate LED lights in serial circuit configurations. The results shown that power transfer joule-thief circuit is very effective capable of supplying LED up to 60 LEDs. Keywords - Joule Thief, Boost Converter Power LED, Sea-Based Voltaic Cells

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

SST

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Public Health

Description

Jurnal AL-AZHAR INDONESIA SERI SAINS DAN TEKNOLOGI terbit 2 kali dalam setahun yaitu pada bulan Maret dan September adalah jurna; ilmiah yang mempublikasikan artikel hasil penelitan ilmiah dan ide-ide di bidang sains dan teknologi. Jurnal ini berfokus pada bidang teknik industri, teknik elektro, ...