Jurnal Dakwah: Media Komunikasi dan Dakwah
Vol 13, No 1 (2012)

MEDIA MASSA DAN DAKWAH

Japarudin Japarudin (STAIN Bengkulu)



Article Info

Publish Date
07 Jul 2012

Abstract

Seperti halnya komunikasi, aktifitas dakwah Islam mutlak membutuhkan media dakwah. Penyampaian pesan dakwah Islam dewasa ini idealnya memanfaatkan media yang dapat menyentuh masyarakat secara tepat dan menyeluruh. Salah satu media komunikasi massa yang dapat digunakan dalam komunikasi Dakwah Islam adalah media Televisi. Televisi mempunyai khalayak yang beragam dan hampir distiap waktu menerpa pemirsanya, untuk itu dakwah melalui media televisi dewasa ini cukup dapat diperhitungkan.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jurnaldakwah

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Dakwah memuat berbagai artikel yang mendiskusikan tentang dakwah, baik secara normatif maupun historis. Diterbitkan oleh Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Kalijaga, dua nomor setiap tahun. Redaksi menerima tulisan tentang berbagai persoalan yang terkait dengan dakwah dalam berbagai ...