Jurnal Kimia dan Kemasan
BULLETIN PENELITIAN VOL. XV NO. 46 Maret 1991

Alkil Benzen Sulfonat (ABS) Untuk Formulasi Pestisida Bentuk Pekatan Teremulsi (EC)

Hendartini Hendartini (Unknown)
Rofienda Rofienda (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Mar 2013

Abstract

Mutu formulasi pekatan teremulsi (Emulsifiable Concentrate, EC) ditentukan oleh sifat-sifat fisika-kimianya, antara lain kadar bahan aktif, kestabilan emul-si, pH dan busa stabil. Dari sifat-sifat fisika tersebut yang terpenting adalah kestabilan emulsi. Emulsi yang stabil dapat dicapai dengan pemakaian bahan pengemulsi yang tepat.

Copyrights © 1991