Fakultas Ekonomi
Vol 3, No 1 (2018)

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMAHAMAN, KEPATUHAN DAN KETEGASAN DALAM SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP PENGUSAHAUSAHA KECIL MENENGAH (UKM) DI KECAMATAN LOWOKWARU KOTA MALANG (STUDI KASUS PADA USAHA BAKERY)

Kunda, Maria Defrina (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2018

Abstract

Usaha Kecil dan Menengah merupakan salah satu bagian penting dari perekonomian suatu negara Indonesia maupun daerah terutama kelurahan Tlogomas. Adapun UKM memiliki peranan penting dalam lajunya pertumbuhan perekonomian masyarakat sehingga kebijakan pemerintah untuk mengatur UKM harus berfungsi.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kebijakan pemerintah terhadap perkembangan Usaha Kecil dan Menengah di Kelurahan Tlogomas Malang. Penelitian yang dilakukan merupakan penelitian dengan mengunakan metode convenience sampling. Sampel penelitian ini menggunakan metodeelemenpopulasi yang datanya mudah diperoleh peneliti. Teknik pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti adalah kuesioner. Metode analisa data yang di gunakan adalah Regresi Linier Sederhanadengan mengunakan program SPSS. Dari hasil analisa di atas menunjukkan bahwa tingkat pemahaman , tingkat kepatuhan , ketegasan saksi perpajakan berpengaruh signifikan terhadap variabel kewajiban perpajakan pengusaha UKM . Namun demikian dapat disimpulkan bahwa variabel bebas yang berpengaruh paling dominan terhadap variabel terikat adalah variabel tingkat pemaham karena nilai regresinya adalah yang paling besar yakni 0,368 dengan tingkat signifikan 0,001.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

EKONOMI

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ilmiah Mahasiswa Jurusan Akuntansi dan Manajemen Fakultas Ekonomi, Universitas Tribhuwana Tunggadewi ...