Finesta
Vol 5, No 2 (2017)

Pengaruh Kesehatan Bank Terhadap Pertumbuhan Laba Perusahaan Perbankan di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2011

Michael Budiprayogo (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Sep 2017

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Kualitas Aktiva Produktif (KAP), Net Profit Margin (NPM), Return On Assets (ROA), Beban Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO), Loan To Deposit Ratio (LDR), dan Interest Expense Ratio (IER) terhadap pertumbuhan laba perusahaan perbankan yang terdapat di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2011. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan menggunakan sampel sebanyak 100 perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI. Data dianalisa dengan menggunakan analisa regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa CAR, KAP, NPM, ROA, BOPO, LDR, dan IER tidak berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan laba

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

manajemen-keuangan

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

FINESTA contains the Academic Paper created by Student of Finance Program, Petra Christian ...