Koneksi
Vol 3, No 1 (2019): Koneksi

Strategi Penyajian Berita Brilio.net (Studi Kasus: Media Online Menjangkau Generasi Milenial)

Alvianne Suseno (Universitas Tarumanagara)
Farid Rusdi (Universitas Tarumanagara)



Article Info

Publish Date
06 Dec 2019

Abstract

Penelitian ini mengangkat strategi menyajikan berita yang dilakukan oleh media online yaitu Brilio.net guna menjangkau generasi milenial sebagai audiens sasaran. Studi ini menggunakan pendekatan studi kasus dengan metodologi kualitatif dan konsep teori oleh Mike Ward mengenai penyajian berita dan teori Lyons mengenai generasi milenial dalam membaca berita online. Hasil penelitian dan simpulan dari penelitian ini adalah Brilio.net melakukan penulisan dan penyajian berita berdasarkan karakteristik generasi milenial semaksimal mungkin dan membuat generasi milenial betah membaca berita Brilio.net melalui gadget-nya. Hal ini dikarenakan penyajian berita dengan format listikal dan banyaknya multimedia atau foto dan video sebagai bentuk lain dalam menyajikan berita. Brilio.net juga melakukan strategi dengan melakukan perundingan mengenai berita apa yang akan disajikan kepada generasi milenial setiap hari, serta melakukan strategi menjadikan jurnalis muda sebagai jurnalis dari Brilio.net untuk menjangkau generasi milenial itu sendiri.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

koneksi

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Koneksi (E-ISSN : 2598 - 0785) is a national journal, which all articles contain student's writing, are published by Faculty of Communication Universitas Tarumanagara. Scientific articles published in Koneksi are result from research and scientific studies conduct by Faculty of Communication ...