Jurnal Informatika Kaputama (JIK)
Vol 1 No. 1 Tahun 2017

Implementasi Weighted Product Dalam Menentukan Peserta Siswa Studi Banding

Adnan Buyung Nasution (Universitas Potensi Utama)



Article Info

Publish Date
05 Jan 2017

Abstract

Studi banding merupakan kegiatan positif yang dilaksanakan pada sekolah untuk meningkatkan mutupendidikan untuk siswanya maka dari banyak hal yang perlu diperhatikan dalam memilih siswa yang layakuntuk ikut menjadi peserta studi banding, namun beberapa permasalahan yang sering terjadi dilapangan sulitnyauntuk menentukan siswa yang paling layak untuk mengikuti kegiatan studi banding tersebut karena mengingatbanyaknya siswa yang hampir sama prestasinya jika dilihat satu sama lain, maka dari itu pada penelitian ini jikadilihat dari beberapa kriteria yang menjadi persyaratan yang harus dipenuhi sebagai peserta studi banding bahwapenerapan metode Weighted Product bisa membantu untuk memudahkan dalam menentukan peserta siswa studibanding yang paling layak, dimana Metode Weighted Product menggunakan perkalian sebagai untungmenghubungkan rating atribut, dan rating setiap atribut harus dipangkatkan dulu dengan bobot yangbersangkutan. Proses ini sama halnya dengan proses normalisasi. Sehingga sebagai output proses ini akanmenghasilkan siswa yang layak mengikuti kegiatan studi banding.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

JIK

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

Jurnal Informatika Kaputama adalah jurnal resmi STMIK kaputama dalam bentuk bunga rampai untuk menyajikan tulisan ilmiah berbagai disiplin ilmu pengetahuan yang ada hubungan atau keterikatan dengan ilmu komputer berupa hasil penelitian lapangan atau laboratorium maupun studi pustaka. Adapun fokus ...