Ubiquitous: Computers and its Applications Journal
Vol 1, No 1 (2018): Desember 2018

PENGGALIAN KAIDAH ASOSIASI UNTUK MENENTUKAN MEREK PAKAIAN YANG PALING BANYAK DIMINATI PADA MODE FASHION DENGAN METODE ALGORITMA APRIORI

Nur Kholifatul Jannah (Universitas Maarif Hasyim Latif)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2018

Abstract

Peminat fashion dewasa ini sangat beragam dan banyak varian. Oleh karena itu peneliti ingin membagi pengetahuan untuk memberikan informasi dan menentukan solusi dalam menentukan merek yang sesuai dengan keinginan. Metode algoritma apriori dapat menjadi media alternatif penyedia informasi sehingga memudahkan pengguna mendapatkan informasi tentang fashion, metode ini dianggap paling sesuai untuk menyelesaikan permasalahan ini karena perhitungan nya cukup mudah dan cukup ringkas selain itu metode ini sesuai dengan perancangan sistem yang akan dibuat. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah suatu aplikasi yang menggunakan Association Rule dengan menggunakan algoritma apriori dapat menganalisa pola konsumsi pelanggan untuk menentukan merek pakaian yang akan dipilih.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

ubiquitous

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Scope of this journal bioinformatics, cloud computing, computational intelligence, computer vision, data mining, information retrieval, digital signal processing, human computer interaction, image processing, mobile computing, networks, virtual reality, augmented reality, web technologies. etc ...