Pemilihan kepala daerah (pilkada) langsung mengharuskan para calon kepala daerah (cakada) dikenal dan disukai oleh setiap calon pemilih. Bukan hal yangmudah memperkenalkan seorang cakada kepada para calon pemilih secara satu persatu karena hal itu akan memakan biaya yang sangat tinggi. Maka di situlahpentingnya peranan media untuk membawa cakada kepada calon pemilih, baik karena efisiensi maupun karena efektivitasnya. Melalui media, para cakada berharap dikenal, disukai dan akhirnya dicoblos pada saat pemilihan
Copyrights © 2005