Jurnal Desentralisasi
Vol 7 No 4 (2006): Jurnal Desentralisasi Vol.7 No.4 Tahun 2006

REFORMASI KEBIJAKAN PELAKSANAAN ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH

S.Sos, M.Si, Suryanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Nov 2019

Abstract

Reformasi mengandung 2 (dua) pengertian pokok, pertama, bahwa terdapat sesuatu yang salah atau keliru maka harus diperbaiki. Kedua, bahwa terdapat sesuatu yang tidak sesuai lagi dengan keadaan dan lingkungan maka ia harus diubah. Reformasi pelaksanaan administrasi pemerintahan daerah menyangkut seluruh perbaikan/penyempurnaan berbagai implementasi dan kebijakan administrasi pemerintahan daerah yang meliputi: perencanaan daerah, kelembagaan daerah, SDM Aparatur Daerah, keuangan daerah, perlengkapan dan aset daerah, dan komunikasi dan informasi daerah.

Copyrights © 2006






Journal Info

Abbrev

jd

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

We put the concern to regional and rural/village autonomy and decentralization issues. Various aspects affect the efforts to achieve the ambition to develop regional and rural, such as government policy, science and technology development, official capacity and competence, and people participation. ...