Jurnal Ekuivalensi
Vol. 4 No. 2 (2018): Jurnal Ekuivalensi

PEMBELIAN IMPULSIF DITINJAU DARI DISPLAI PRODUK DAN DISKON: (Studi Pada Pengunjung Indomaret di Campurdarat Tulungagung)

Sigit Ratnanto (Universitas Nusantara PGRI Kediri)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2018

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menganalisis dan menjelaskan pengaruh dari displai produk dan diskon terhadap pembelian impulsif di Indomaret Campurdarat Tulungagung. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen Indomaret Campudarat Tulungagung. Teknik penentuan sampel menggunakan purposif sampling secara acak, sebanyak 50 responden. Teknik analisa menggunakan regresi linier berganda SPSS for window ver 23. Hasil penelitian menunjukkan bahwa displai produk dan diskon berpengaruh positif dan signifikan terhadap pembelian impulsif. Penelitian ini, diharapkan berguna bagi pihak manajemen Indomaret untuk membantu dalam meningkatkan jumlah kunjungan dan peningkatan pembelian dengan pengoptimalan dari displai produk toko dan pemberian diskon. Kata kunci: displai produk, diskon, pembelian impulsif

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

Ekuivalensi

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

The Journal publishes high quality research papers in all fields of finance and in closely related fields of economics. The Journal is interested in both theoretical and applied research with an emphasis on topics in corporate finance, financial markets and institutions, and investments. Research in ...