JURNAL PIONIR
Vol 5, No 4 (2019): November-Desember

PENGEMBANGAN SUMBER PEMBELAJARAN BERDASARKAN KERABIAN YESUS

Hasudungan Simatupang (Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Tarutung)



Article Info

Publish Date
22 Nov 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pandangan Holy Scripture mengembangkan sumber pembelajaran berdasarkan Kerabian Yesus. Pengembangan sumber pembelajaran Pendidikan Keagamaan Kristen (Christian Religious Education), dan Pendidikan Agama Kristen disingkat PAK (Religious Education of Christianity), bahkan Pendidikan Kristen (Christian Education) berbentuk sumber pembelajaran dalam bingkai Kerabian Yesus. Ketiga istilah tersebut di atas di dalam penelitian ini dinamakan pendidikan Kristiani. Penelitian ini menggunakan metode topikal mengembangkan learning resource countent Holy Scripture berdasarkan Kerabian Yesus. Hasil penelitian mengemuka bahwa pengembangan learning resource dalam Holy Scripture terdiri dari delapan bagian yakni PL, PB, kekuasaan Allah, kerabian Yesus (Rav), events meliputi peristiwa penting menjadi pengalaman pembelajaran berharga, keteladanan atau suri teladan (paragon), situasi kondisi (sikon), oral tradition yakni kebiasaan-kebiasaan tanpa terpisah dari acuan norma kanonik menjadi sumber pembelajaran pendidikan Kristiani. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa setiap guru pendidikan Kristiani berkewajiban merespon hasil penelitian ini dalam bentuk pemanfaatan learning resource dalam Holy Scripture. Kata Kunci: Learning resources Rav dalam Holy Scripture

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

pionir

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Other

Description

Jurnal Pionir merupakan jurnal yang dikelola oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Asahan yang bertujuan sebagai sarana komunikasi ilmiah dan untuk menyebarluaskan hasil-hasil penelitian kepada praktisi dan pengamat ilmu pengetahuan. Jurnal Pionir mencakup berbagai bidang ...