Information Technology and Telematics
Vol 7 No 1 (2017)

E-COMMERCE PADA TOKO MITRA TEKNIK SEMARANG

TEGUH KURNIAWAN GORO PRASETIYO, 10..01.55.0135 (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 May 2017

Abstract

AbstrakProses penjualan Toko Mitra Teknik Semarang sekarang masih menggunakan sistem konvensional, yaitu pelanggan yang ingin membeli dan mencari tahu produk baru dari Toko Mitra Teknik Semarang langsung datang ke Toko Mitra Teknik Semarang untuk mencari dan memilih barang yang akan dibeli.Tujuan yang akan dicapai adalah membuat e-commerceyang dapat membantu proses penjualan, proses promosi dan mempermudah bertransaksi jarak jauh pada Toko Mitra Teknik Semarang. Metode pengembangan sistem menggunakan waterfall dengan tahap permulaan sistem, analisis sistem, perancangan sistem menggunakan UML dan implementasi sistem menggunakan PHP dan MySQL. Hasil dalam penelitian ini adalah E-commerce pada Toko Mitra Teknik Semarang dapat membantu proses penjualan, proses promosi dan mempermudah bertransaksi jarak jauh pada Toko Mitra Teknik Semarang. Kata Kunci E-commerce, Toko Mitra Teknik Semarang, PHP, MySQL 

Copyrights © 2017