Untuk meninjau serta mengetahui efektifitas yang dimiliki oleh bank dalam pelayanan pada teller untuk para nasabahnya sehingga dapat diketahui sampai sejauh mana pelayanan teller bank memberikan pengaruh serta respon pada nasabah sehingga menimbulkan kesan dimana nasabah akan memberikan kesan yang puas atau kesan tidak puas.
Berdasarkan analisis yang dilakukan melalui pemberian angket atau kuesioner, menyatakan bahwa nilai r = 0,34 mendekati positif 1 (+1), maka hubungan antara variable X naik maka Y cukup kuat dan positif (apabila X naik maka maka Y naik), hal ini didapat hasil t hitung > t table (2,3995 > 1,9977) yang berarti kolerasi atau hubungan antara pelayanan pengangkutan dan tingkat kepuasan adalah signifikan.
Keywords: Customer Service; Manajemen Bank.
Copyrights © 2005