Jurnal SPEKTRUM
Vol 2 No 2 (2015): Jurnal SPEKTRUM

Analisis Pengaruh Penempatan Femtocell Terhadap Sel Makro Jaringan UMTS

K.T. Efendi (Unknown)
N. Indra (Unknown)
W. Setiawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Feb 2016

Abstract

Femtocell adalah teknologi micro BTS (Base Transceiver Station) yang menggunakan frekuensi berlisensi. Penelitian ini membahas pengaruh penerapan Closed Subscriber Group Femtocell untuk kelas daya maksimum 21 dBm terhadap makrosel UMTS dengan menggunakan parameter Ec/N0 dan Noise Rise. Komunikasi antara makrosel dan usernya dapat terjadi tanpa terganggu oleh sinyal femtocell jika parameter downlink Ec/No bernilai minimum -18 dB dan parameter uplink Noise Rise bernilai minimum 6 dB, jarak yang didapat untuk parameter tersebut berada pada jarak 267 m hingga 39 m. Hal ini menyatakan femtocell mempengaruhi kualitas sinyal dari dan ke makrosel.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

spektrum

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Jurnal SPEKTRUM is peer review journal, published four times a year by the Department of Electrical Engineering, Faculty of Engineering, Universitas Udayana. This journal discusses the scientific works containing results of research in the field of electrical, include: power systems, ...