Lingua Jurnal Bahasa dan Sastra
Vol 5, No 1 (2009): January 2009

PENGEMBANGAN SISTEM AKADEMIK DALAM UPAYA MENINGKATKAN LAYANAN AKADEMIK JURUSAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

-, Haryadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jul 2011

Abstract

Pada tahun 2007 Universitas Negeri Semarang melakukan peningkatan layananyang sangat berarti kepada mahasiswa dengan dicanangkannya penggunaanteknologi informasi komunikasi dalam memberikan layanan dalam bidangakademik. Layanan tersebut berupa sistem online yang diberi nama sistemlayanan terpadu (sikadu). Adanya sikadu dimaksudkan untuk meningkatkanlayanan akademik terpadu mahasiswa. Mahasiswa tidak harus datang kekampus, jurusan, untuk melakukan yudisium. Registrasi, isi KRS, dan revisi KRSjuga dapat dilakukan seperti itu. Disamping mempunyai manfaat yang sangatbesar, sikadu pada kenyataan mempunyai kelemahan atau kekurangan dalamimplementasinya. Dalam ”Daftar Komunian Pengunjung” di sikadu Milanelomengukur sulitnya mendaftar lewat sikadu. Keluhan yang disampaikan olehmahasiswa Unnes adalah semrawutnya sistem rombel dalam sikadu (Itah,Mahasiswa FMIPA 2006 Kompas Mahasiswa 2008.3) mengeluhkan sistemrombel. Masalahnya, bagaimanakah penerapan sistem sikadu di jurusanBahasa dan Sastra Indonesia yang sesuai dengan kondisi yang adadanpengambangan sistem akademik yang bagaimanakah yang dapatmeningkatkan layanan akademik jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia. Hasilpenelitian ini ada dua hal. Pertama, penerapan sistem Sikadu di Jurusan Bahasadan Sastra Indonesia meliputi pesan mata kuliah, registrasi akademik, jadwalperkuliahan, sistem rombel, yudisium, dan transkrip nilai. Menurut mahasiswapenerapan keenam program di Sikadu mempunyai dampak yang positif dannegatip. Kedua, pengembangan sistem sikadu untuk meningkatkan layananakademik di Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia meliputi pesan mata kuliah,registrasi akademik, jadwal perkuliahan, sistem rombel, yudisium, dantranskrip nilai. Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia mengembangkan sistemterpandu untuk pesan mata kuliah dan registrasi akademik. Sistem terprogramdigunakan untuk jadwal perkuliahan dan transkrip nilai.Sistem rombel yang adadi Sikadu dikembangkan dengan rombel kelas. Jurusan Bahasa dan SastraIndonesia mengembangkan yudisium di Sikadu dengan yudisium bersama.Berdasarkan hasil penelitian dapat disarankan (a) mahasiswa Jurusan Bahasadan Sastra Indonesia hendaknya mentaati program Sikadu yang terkait denganmereka secara baik dan benar, (b) dosen Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesiahendaknya selalu membantu dan memfasilitasi mahasiswa yang bermasalahterkait dengan penerapan program Sikadu, (c) Jurusan Bahasa dan SastraIndonesia hendaknya memfasilitasi dan membuat tata aturan yang terkaitdenga penerapan Sikadu, (d). Puskom Unnes hendaknya selalu meningkatkandan memperbaiki layanan yang terkait dengan penerapan Sikadu.Kata kunci: pengembangan, sistem, akademik, dan layanan.

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

lingua

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Lingua, provides a forum for the full range of scholarly study of the language and literature. Embracing the field of language and literature broadly defined, the editors warmly welcome articles and research reports addressing linguistics and ...