Dewasa ini pembedahan di daerah thoraks semakin maju, sejalan dengan perkembangan ilmu anestesiologi. Beberapa tindakan tersebut dilakukan terhadap pasien dalam posisi lateral dekubitus. Posisi lateral dekubitus menimbulkan berbagai perubahan fisiologis terhadap pasien. Sebagaimana halnya operasi yang lain, operasi pada bedah thoraks memerlukan monitoring dan penanganan terhadap berbagai hal yang terjadi.
Copyrights © 2011