Industrial Engineering Online Journal
Volume 3, Nomor 2, Tahun 2014

PERANCANGAN SISTEM PEMILIHAN SUPPLIER DENGAN PENDEKATAN FUZZY ANALYTICAL NETWORK PROCESS (FANP) DI PT WIJAYA KARYA BETON BOYOLALI

Iskandar Muda (Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro)
Hery Suliantoro (Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro)



Article Info

Publish Date
27 Mar 2014

Abstract

Pengadaan barang dan jasa adalah rangkaian kegiatan untuk mendapat barang dan jasa yang diingkan dengan menggunakan metode dan proses tertentu untuk mencapai kesepakatan harga, waktu, kualitas dan kesepakatan lainnya. PT ijaya Karya Beton Boyolali selama ini hanya memperhatikan kriteria mutu, waktu, pelayanan, dan K3 dalama melakukan pemilihan supplier, Hal ini mengakibatkan tidak adanya jaminan kualitas yang baik, efektif dan efesien terhadap split yang dikirim oleh supplier. Padahal pemilihan supplier ini sangat penting dan perusahaan belum memperhatikan factor biaya dan organisasi dalam pemilihan supplier. Tujuan dari penelitian ini adalah mengindentifikasi criteria pemiliahn supplier yang sesuai dengan kondisi perusahaaan menggunakan pendekatan kriteria-kriteria pemilihan menurut Chen (2010), dan mendapat peringkat kinerja supplier menggunakan Fuzzy Analytical Network Process (FANP). Berdasrkan penelitian yang dilakukan, diperoleh 6 kriteria dan 19 subkriteria pemilihan supplier. kriteria terpenting adalah kriteria kualitas dengan bobot 0.422529. Supplier yang direkomendasikan adalah UD. Budi Agung Baru, dengan nilai performansi tertinggi, yaitu 0.31982. ABSTRACT Procurement of goods and services is a series of activities to get the goods and services need using methods and processes to reach a deal price, delivery, quality and other deal. PT  Wijaya Karya Beton Boyolali all this time only consider the criteria of quality, delivery, service, and health and safety in perform supplier selection, This resulted in the lack of guarantee of good quality, effective and efficient split sent by supplier. Although the selection of supplier is very important and the company has not noticed the cost and organizational factors in supplier selection. The purpose of this study was to identify supplier selection criteria in accordance with the conditions of firms using the approach selection criteria according to Chen (2010), and get supplier performance rank using Fuzzy Analytical Network Process (FANP). Based on those research conducted, gained 6 criteria and 19 sub-criteria supplier selection. The most important criteria are the quality criteria with weight 0.422529. The Recommended Supplier is UD. Budi Agung Baru, the highest performance values, is 0.31982.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

ieoj

Publisher

Subject

Industrial & Manufacturing Engineering

Description

INDUSTRIAL ENGINEERING ONLINE JOURNAL adalah Karya Ilmiah S1 Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Diponegoro yang memuat tulisan ilmiah dan hasil-hasil penelitian, kajian ilmiah, analisis dan pemecahan permasalahan di Industri yang erat hubungannya dengan bidang Ilmu Teknik ...