Buletin Al-Turas
Vol 7, No 1 (2001): BULETIN AL-TURAS

Dimensi Filosofis dalam Nahwu Tradisional

Abdullah Abdullah (Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta)



Article Info

Publish Date
23 Jan 2018

Abstract

dalam file scanAda dua pertimbangan awal yang ingin penulis kedepankan, sebelum membahas judul di atas. Pertama, menyangkut penggunaan kata filosofis. Kata filosofis di sini mengekspresikan sifat kajian yang dikedepankan nuhat (para tatabahasawan) dengan bertumpu pada logika mantik. Kedua, menyangkut penggunaan kata tradisionalKata tradisional tidak kemdian dipahami dari perspektif sosiologis yang biasanya mengkontradiksikannya dengan kata modern. Penggunaan istilah tradisional merupakan konsekuensi logis dari digunakannya logika Aristoteles oleh kalangan nuhat untuk mengkaji pemikiran pemikiran yang berkembang dalam disiplin ilmu nahwu.

Copyrights © 2001






Journal Info

Abbrev

al-turats

Publisher

Subject

Arts Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

JOURNAL BULETIN ALTURAS (ISSN 0853-1692; E-ISSN: 2579-5848) is open access journal that is published by Faculty of Adab and Humanities, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. It serves to disseminate research and practical articles that relating to the current issues on the study of history, literature, ...