Penelitian tentang pengaruh produk, harga, dan promosi terhadap keputusan pembelian perlu dilakukan pada konsumen Woles Chips. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 101 orang: konsumen yang pernah melakukan pembelian lebih dari satu kali. Metode pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner dan perpustakaan. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh signifikan antara produk, harga, dan promosi terhadap keputusan pembelian konsumen Woles Chips.
Copyrights © 2016