Berkala Arkeologi
Vol 10 No 1 (1989)

Temuan Lepas Beliung Persegi dan Cara-Cara Mencari Konteksnya

Goenadi Nitihaminoto (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Mar 1989

Abstract

Pada umumnya beliung persegi ditemukan oJeh penduduk atau oleh petugas, baik dalam penelitian intensif maupun sebagai temuan permukaan. Temuan penduduk dan temuan permukaan pada umumnya tidak diketahui konteksnya dengan temuan lain, sehingga dianggap sebagai temuan lepas. Temuan dalam penelitian intensif pun kadang-kadang menghadapi kenyataan semacam ini, tetapi pada umumnya konteks temuan itu dapat diketahui dengan baik.

Copyrights © 1989






Journal Info

Abbrev

berkalaarkeologi

Publisher

Subject

Earth & Planetary Sciences

Description

We are a journal on archaeology published by Balai Arkeologi Yogyakarta every May and November each year. This journal seek to promote and shares research results and ideas on archaeology to the public. We covers original research results, ideas, theories, or other scientific works from the ...