Data penyakit demam berdarah tahun 2006-2009 menunjukkan bahwa Desa Karangjati,Kabupaten Blora setiap tahun terdapat penderita penyakit demam berdarah. Masalahpenelitian adalah faktor apa sajakah yang mempengaruhi perilaku pemberantasansarang nyamuk Masyarakat Desa karangjati Kabupaten Blora. Tujuan penelitianuntuk mengetahui faktor yang mempengaruhi perilaku pemberantasan sarang nyamukMasyarakat. Metode penelitian explanatory research, dengan metode penelitian surveimenggunakan pendekatan cross sectional. Responden dipilih secara random. Datadiperoleh dengan menggunakan kuesioner dan dianalisis secara univariat, bivariat,dan multivariat. Hasil penelitian menunjukkan variabel yang terbukti berhubungandengan perilaku pemberantasan sarang nyamuk demam berdarah dengue adalahpengetahuan, sikap, ketersediaan informasi, dan peran petugas kesehatan. Variabel yangtidak terbukti berhubungan dengan perilaku pemberantasan sarang nyamuk demamberdarah dengue adalah umur, pendidikan, jenis kelamin dan pendapatan. Simpulanpenelitian, pengetahuan, sikap, ketersediaan informasi, dan peran petugas kesehatanberpengaruh terhadap perilaku pemberantasan sarang nyamuk demam berdarahdengue di masyarakat. Data dengue fever in 2006-2009 showed that the Karangjati village, Blora every year therewere people with dengue fever. Research problem was what factors that infl uence the behaviorof the mosquito breeding eradication in Karangjati Village Blora community. Researchpurpose was to determine factors that infl uence the behavior of mosquito breeding eradicationcommunity. Explanatory research method by cross sectional survey. Respondents wereselected by random. Data obtained using questionnaire and analyzed by univariate, bivariate,and multivariate. Th e results showed that variables associated with dengue hemorrhagicfever mosquito breeding eradication behavior were knowledge, attitude, availabilityof information, and the role of health workers. Variables that no associated with denguehemorrhagic fever mosquito breeding eradication behavior were age, education, gender,and income. Th e conclusions, knowledge, attitudes, availability of information, and the roleof health workers associated with dengue hemorrhagic fever mosquito breeding eradicationbehavior.
Copyrights © 2013