Holistik Jurnal Kesehatan
Vol 13, No 4 (2019)

Faktor – faktor riwayat ibu yang menyebabkan terjadinya stunting pada balita usia 6-59 bulan di Lampung Tengah

Yesi Nurmalasari (Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati Bandar Lampung, Indonesia.)
Festy Ladyani Mustofa (Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati Bandar Lampung, Indonesia.)
Wulandari Wulandari (Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati Bandar Lampung, Indonesia.)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2020

Abstract

Factors associated with stunting among children of age 6 to 59 months in Central Lampung, IndonesiaBackground: Stunting is a chronic condition that describes the inhibition of growth for the long-term malnutrition, causing stunting is two directly and indirectly. Indirect causes are factors of education, history of the antenatal care (ANC), granting exclusive breastfeeding, maternal nutritional status, consumption of iron (Fe), occupational factors, and economic status.Purpose: To determine the Factors associated with stunting among children of age 6 to 59 months in Central Lampung, IndonesiaMethods: Its quantitative descriptive cross-sectional design with total sampling. The sample is toddlers aged 5-59 months of 106 toddlers. The location was conducted in the village of Mataram Ilir, Seputih District, Surabaya, Central Lampung in 2019. Research instruments in the form of questionnaires, scales, Microtois/Staturmeter and midline. This research has passed research ethics with ethics number no. 62 / EC / KEP-UNMAL / 2019.Results: There are of 54,2% of women not  breastfeeding, 74.0%  never pay attention for antenatal care during pregnancy, 71,9% of mothers suffer from chronic energy deficiency (CED), 52,1% of mothers never consume iron (Fe) during pregnant, and there were of 50.0% has a poor knowledge due to less education.Conclusion: Factors of maternal of an indirect cause stunting is exclusive breastfeeding, consumption of iron (Fe), maternal nutritional status, history of the antenatal care and maternal education level can cause stunting to the children of age 6 to 59 Months.Keywords: Socio-Economic; Maternal Nutritional Status; Stunting; Children of age 6 to 59 MonthsPendahuluan: Stunting merupakan kondisi kronis yang menggambarkan terhambatnya pertumbuhan karena malnutrisi jangka panjang, penyebab stunting terbagi dua yaitu secara langsung dan tidak langsung. penyebab tidak langsungnya adalah faktor pendidikan,riwayat ANC,Pemberian asi eksklusif , status gizi ibu,konsumsi zat besi (fe), faktor pekerjaan, dan status ekonomi keluargaTujuan: Untuk mengetahui faktor-faktor riwayat ibu yang menyebabkan terjadinya stunting pada balita 6 – 59  bulan di desa  mataram  ilir kecamatan seputih surabaya  lampung tengah tahun 2019.Metode: Penelitian deskriptif kuantitatif dengan rancangan cross sectional dengan menggunakan total sampling. Sampel penelitian adalah balita usia 5-59 bulan berjumlah 106 balita. Tempat penelitian dilakukan di desa Mataram Ilir , Kecamatan Seputih Surabaya, Lampung Tengah tahun 2019.  Instrumen penelitian berupa kuesioner, timbangan, mikrotois dan midline. Penelitian ini sudah lulus etik penelitian dengan nomor etik no.62/EC/KEP-UNMAL/2019.Hasil: Didapatkan 54,2% ibu yang tidak memberikan ASI Eksklusif,  74,0%  ibu tidak melakukan perawatan ANC Saat hamil, 71,9 % ibu menderita KEK,  52,1% ibu tidak mengkonsumsi zat besi (Fe)  saat hamil, dan terdapat 50,0 % ibu berpendidikan rendah.Simpulan: Faktor-faktor riwayat ibu secara tidak langsung yang menyebabkan stunting yaitu pemberian ASI Eksklusif , riwayat konsumsi zat besi (Fe), status gizi ibu ,riwayat ANC dan tingkat pendidikan ibu dapat menyebabkan terjadinya stunting pada balita usia 6-59.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

holistik

Publisher

Subject

Nursing

Description

Berisi kumpulan karya ilmiah dari peneliti diberbagai perguruan tinggi di Indonesia, di bidang ilmu kesehatan khususnya bidang ilmu keperawatan yang berdasarkan kepada kebutuhan pasien secara total meliputi: kebutuhan fisik, emosi, sosial, ekonomi dan spiritual. Adapun penelitiannya mencakup 4 aspek ...