Abstract : In Surakarta University, many Indie movies and many variants of video clip have been produced, but there is no research on the video clip production with multimedia-based multiplex concept. This presence of multimedia-based audio video clip production of song âTerlalu Lamaâ can increase the vocabularies of video clip produces by Surakarta University. The problem statement of research was that there was no video clip production with multimedia-based multiplex concept in Surakarta University. The objective of research was to increase the vocabularies of video clip references with multimedia-based multiplex concept in Surakarta University. The benefit of research was to give education touch to audio visual realm in Surakarta University to vary the vocabularies of literatures, to be the reference in producing video clip, and to improve Indonesian intellectuality. The research methodologies employed were library research, observation, interview, designing, implementation and documentation. The procedure of video clip production included Pre-Production, Production and Post-production process. The production of audio video clip of song âTerlalu Lamaâ with multimedia-based multiplex concept was expected to inspire and to be the reference in the production of video clip among civitas and clip maker generally. Abstraksi : Di Universitas Surakarta dapat dikatakan telah banyak produksi film indie, video klip dengan berbagai macam varian, tetapi sampai saat ini belum ada penelitian tentang pembuatan video klip berkonsep multiplex dengan berbasis multimedia. Dengan adanya produksi audio video klip lagu âTerlalu Lamaâ berbasis multimedia ini dapat menambah varian khasanah pustaka video klip yang diproduksi oleh Universitas Surakarta. Masalah dalam penelitian ini adalah masih belum adanya produksi video klip berkonsep multiplex dengan berbasis multimedia di Universitas Surakarta. Tujuannya menambah khasanah referensi video klip berkonsep multiplex yang berbasis multimedia di Universitas Surakarta. Manfaat dari penelitian ini adalah untuk memberikan sentuhan pendidikan di dunia audio visual Universitas Surakarta agar lebih bervariasi khasanah dunia pustakanya, menjadi media acuan dalam membuat video klip,sekaligus untuk meningkatkan intelektual bangsa Indonesia. Metodologi penelitian yang digunakan adalah kepustakaan, observasi, wawancara, perancangan, implementasi dan dokumentasi. Perumusan langkah-langkah pembuatan video klip terdiri dari proses pra produksi, produksi, dan pasca produksi. Pembuatan audio video klip lagu âTerlalu Lamaâ berkonsep multiplex dengan berbasis multimedia diharapkan dapat menjadi inspirasi serta acuan untuk pembuatan video klip bagi kalangan civitas dan klip maker pada umumnya. Kata kunci : Multimedia, video klip
Copyrights © 2014