Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATI)
2007

Sistem Informasi Pemupukan Lahan Pertanian

Kasirah Kasirah (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Nov 2009

Abstract

Pupuk merupakan media pembantu penyubur tanaman yang dapat memberikan hasil produktif bagi petani. Dimana pupuk tersebut terdapat berbagai macam, diantaranya pupuk alam dan pupuk buatan. Pada saat ini jenis pupuk buatan yang beredar sangat banyak misalnya Urea, NPK, ZA, Organik, dan lain-lain. Dalam hal ini petani diharapkan dapat lebih selektif dalam pemilihan dan penggunaan pupuk yang ada. Adapun pada perancangaan optimasi sistem pertanian ini menggunakan system pakar dimulai dari pengumpulan data-data dilanjutkan dengan penganalisaan data.Kata kunci: Optimasi, Pertanian, Pupuk, Lahan

Copyrights © 2007