JURNAL ILMIAH SIMANTEK
Vol 2 No 3 (2018): JURNAL ILMIAH SIMANTEK

PENGARUH STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

Tety Rahmiaty (Universitas Islam Labuhan Batu)



Article Info

Publish Date
03 Oct 2018

Abstract

Penulisan makalah ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh struktur modal terhadap rulai perusahaan. Metode penulisan menggunakan metode library research dimana pembahasan pada penulisan ini didasarkan pada hasil-hasil penelitian terdahulu yang digunakan untuk menjawab pennasalahan pada tulisan ini. Dari hasil pembahasan dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan struktur modal terhadap nilai perusahaan. Ada pengaruh yang signifikan pertumbuhan perusahaan terhadap nilai perusahaan. Ada pengaruh yang signifikan struktur modal terhadap nilai perusahaan

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JIK

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Health Professions Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Mathematics Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Jurnal Ilmiah Simantek is refereed and peer reviewed journal, which is designed to publish research articles in Engineering & Technology, Mathematics, Management, Medical Sciences, Medicine, Social Science, Education, Agriculture, Geography, Advertising, Accounting & Finance, Botany, Business ...