Artikel ini bertujuan menjelaskan keberadaan sastra Jawa Kuna, kontribusinya, dan juga keterkaitannya dengan kehidupan Indonesia. Para pendiri Indonesia telah menemukan nilai-nilai di dalamnya dan menggunakannya sebagai nama ideologi, semboyan, dan simbol negara. Sastra Jawa Kuna bisa digunakan sebagai sumber untuk memahami kehidupan masyarakat di masa lalu. Selain itu, nilai-nilai tersebut bisa digunakan sebagai panduan hidup. Abstract: This writing is aimed to explain the existence of old Java literature, its contribution and also its relevance for Indonesian?s live. The Indonesian founders have discovered the values in it and used it as a name of state ideology, country motto, and state symbol. Old Java literature can be used as a source to understand society life in the past. In addition, the values can be used as life guidance. Keywords: old Java literature, relevance, value
Copyrights © 2009