JABE (Journal of Applied Business and Economic)
Vol 5, No 4 (2019): JABE

Word of Mouth pada Merek Planet Ban

Renaldi Akbar (Universitas Padjadjaran)
Egi Arvian Firmansyah (Universitas Padjadjaran)



Article Info

Publish Date
29 Aug 2019

Abstract

Sepeda motor merupakan kendaraan yang diminati oleh sebagian besar orang di Indonesia dalam menjalankan mobilitas sehari-hari baik itu untuk bekerja, berlibur, sekolah sampai aktifitas bisnis. Semua ini merupakan peluang yang dimanfaatkan oleh pengusaha-pengusaha ban untuk mengeluarkan produk-produk yang berkualitas dan bentuk dengan tujuan untuk menarik minat masyarakat sebagai konsumen. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui tingkat word of mouth pada Planet Ban cabang Moh Toha Kota Bandung. Metode penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data penelitian deskriptif. Sampel yang diambil sebanyak 100 responden metode pengumpulan data menggunakan kuisioner. Hasil kuisioner kemudian diolah, dihitung dan hasilnya disajikan mengikuti garis kontinum untuk mengetahui keadaan atau tingkat word of mouth. Hasil penelitian menunjukan bahwa word of mouth secara keseluruhan dinilai cukup berjalan baik dengan rata-rata skor 67.12%. Hal ini menunjukan bahwa Planet Ban Cabang Moh Toha Kota Bandung mampu memberikan citra yang baik dimata konsumen.  

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JABE

Publisher

Subject

Description

JABE (Journal of Applied Business and Economic) is a journal published by Universitas Indraprasta PGRI, issued four times in one year. JABE (Journal of Applied Business and Economic) is a scientific publication in the form of conceptual paper and field research related to business and economic ...