IMAJI
Vol 3, No 3 (2014): jurnal IMAJI - Juli 2014

GELANGGANG OLAHRAGA SEPAKBOLA KABUPATEN BEKASI

Amrullah, Aristo ( jaft jaya)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2014

Abstract

Meningkatnya pamor bidang olahraga khusunya sepakbola di mata masyarakat Indonesia, menuntut terciptanya bibit-bibit atlet untuk tumbuh dan berprestasi lebih baik. Penyediaan fasilitas demi keberlangsungan kontingen atlet untuk tumbuh dan berprestasi lebih baik. Penyediaan fasilitas demi keberlangsungan kontingen atlet sepak bola dari masing-masing daerah perlu ditingkatkan, salah satunya adalah pemenuhan berbagai fasilitas olahraga seperti gelanggang olahraga sepak bola. Gelanggang olahraga (GOR) sepak bola ini merupakan salah satu sarana sebagai tempat untuk membina atlet-atlet sepak bola lokal dalam berprestasi dibidang olahraga. Kajiandiawalidenganmempelajaripengertiandankarakteristikdarigelanggangolahragasepakbola, sertastudi banding beberapagelanggangolahragayang telahadadi Indonesia.Dilakukanjugatinjauanmengenaigelanggangolahragasepakbolayang telahada di kabupatenBekasi.PendekatanperancnganarsitekturaldilakukandengankonsepArsitektur Modern.Selainitudilakukanpendekatanfungsional, kinerja, teknisdankonstekstual. Pemilihantapakdilakukanpada2alternatiflokasidenganmenggunakanmatrikpembobotan. Sebagaikesimpulan, luaran program ruang yang diperlukan, sertagambar-gambar 2 dimensidan 3 dimensisebagaiilustrasidesain.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

imaji

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture

Description

Jurnal IMAJI (ISSN 2089-3892) ini adalah sebuah terbitan berkala yang bertujuan untuk mewadahi dan mendokumentasikan kreatifitas karya ilmiah desain dalam bidang arsitektur, terutama dosen dan mahasiswa dari lingkungan Jurusan Arsitektur Fakultas Teknik ...