Bilancia : Jurnal Ilmiah Akuntansi
Vol 4 No 1 (2020): Bilancia : Jurnal Ilmiah Akuntansi

ANALISA ANGGARAN BIAYA OPERASIONAL SEBAGAI ALAT PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN DALAM MENINGKATKAN LABA PADA PT. KIMIA FARMA TRADING AND DISTRIBUTION PEKANBARU

Mimelientesa Irman (Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia)
Theresia Lidya Samosir (Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia)
Linda Hetri Suryani (Universitas Muhammadiyah Riau)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2020

Abstract

This research purposed to determine the suitability of realization with the budget. And to see whether during this time the operational cost budget has acted as a tool for planning and controlling in increasing profit on PT. Kimia Farma Pekanbaru Trading and Distribution. The data used in this research are Budget Data and Realization of operational cost PT. Kimia Farma Pekanbaru Trading and Distribution. The data analysis technique used in this research is qualitative descriptive analysis and used variance analysis method. For variance method used software Microsoft excel 2010. The results of the analysis of this study state that the Operational Cost Budget has acted as a tool of planning and control in increasing profits, and has been effectively implemented by PT. Kimia Farma Pekanbaru Trading And Distribution. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesesuaian realisasi dengan anggaran. Dan untuk melihat peran anggaran biaya operasional sebagai alat perencana dan pengendalian dalam meningkatkan laba pada PT. Kimia Farma Trading and Distribution Pekanbaru. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Data Anggaran dan Realisasi biaya operasional PT. Kimia Farma Trading and Distribution Pekanbaru. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif kualitatif dan menggunakan metode analisis varians. Untuk analisis varians menggunakan bantuan software Microsoft excel 2010 Hasil analisis dari penelitian ini menyatakan bahwa Anggaran Biaya Operasional sudah berperan sebagai alat perencanaan dan pengendalian dalam meningkatkan laba, dan sudah diterapkan secara efektif oleh PT. Kimia Farma Trading And Distribution Pekanbaru.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

BILANCIA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Bilancia : Jurnal Ilmiah Akuntansi (p-ISSN: 2549-5704 ; e-ISSN: 2685-5607) yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Pelita Indonesia Pekanbaru mempublikasikan artikel - artikel di bidang Akuntansi serta penelitian – penelitian lain yang terkait seperti akuntansi, perpajakan, ...