Jurnal Sastra Indonesia
Vol 9 No 1 (2020): Maret

DIKSRIMINASI TERHADAP PEREMPUAN DALAM NOVEL SUNYI DI DADA SUMIRAH KARYA ARTIE AHMAD

Rahayu, Umi (Unknown)
Andalas, Maharani Intan (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Mar 2020

Abstract

Penelitian berjudul ?Diskriminasi Terhadap Perempuan dalam Novel Sunyi di Dada Sumirah karya Artie Ahmad? bertujuan untuk mengetahui diskriminasi terhadap perempuan dalam novel tersebut.  Dalam penelitian ini digunakan teori kritik sastra feminis dengan metode penelitian kualitatif. Hasil penelitian ini adalah ditemukannya diskriminasi terhadap perempuan dalam novel Sunyi di Dada Sumirah yakni stereotip, marginalisasi, dan kekerasan.   The study entitled "Women Discrimination in the Novel Sunyi di Dada Sumirah by Artie Ahmad" aims to find out women discrimination in the novel. In this study feminist literary criticism theory is used with qualitative research methods. The results of this study are the discovery of women discrimination in the novel Sunyi di Dada Sumirah namely stereotypes, marginalization, and violence.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jsi

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Sastra Indonesia menerbitkan artikel penelitian atau artikel konseptual mengenai bahasa dan sastra Indonesia. Diterbikan oleh Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Negeri Semarang dan Perkumpulan Pengelola Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia serta ...