Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi
Vol. 1 No. 2 (2019): Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (November 2019)

PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN TAMBANG (Studi Kasus Bursa Efek Indonesia Dari Tahun 2015-2018)

Siringoringo, Solagratia (Unknown)
Jhon Rinaldo (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2019

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kinerja keuangan yang diukur dengan Return on Assets (ROA) terhadap nilai perusahaan yang diukur dengan Tobin’s Q serta untuk menganalisis Good Corporate Governance sebagai variabel moderasi.Obyek penelitian adalah perusahaan Tambang. Teknik yang digunakan untuk menganalisis pengaruh kinerja keuangan terhadap nilai perusahaan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan kinerja keuangan berpengaruh terhadap nilai perusahaan, sedangkan Good Corporate Governance bukanlah variabel yang memoderasi hubungan kinerja keuangan dengan nilai perusahaan.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JEMSI

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI), ISSN 2686-5238 (online) dan ISSN 2686-4916 (print), merupakan jurnal penelitian manajemen dan sistem informasi yang diterbitkan sejak tahun 2019 oleh Dinasti Publisher. Jurnal ini bertujuan untuk menyebarluaskan hasil penelitian kepada para ...