Ubiquitous: Computers and its Applications Journal
Vol 2, No 2 (2019): Desember 2019

APLIKASI PENDETEKSI PLAGIARISME BERDASARKAN ISI TEKS DOKUMEN MENGGUNAKAN METODE LEVENSHTEIN DISTANCE

Shella Batrisyia Lupitasari (Universitas Maarif Hasyim Latif)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2019

Abstract

Hadirnya teknologi informasi berkembang serta memiliki berdampak negatif yaitu plagiarisme termasuk isi teks dokumen . Plagiarisme adalah tindakan menirukan atau menjiplakan karya dan sumber orang lain dan mengakui sebagai karya sendiri. Oleh karena itu pendeteksian plagiarisme perlu dilakukan untuk mengurangi penjiplakan terhadap hasil karya orang lain. Tujuan ini menggunakan metode levenshtein distance sehingga dapat digunakan untuk membantu menentukan tindakan plagiarisme. Tipe format isi dokumen yang diuji adalah .docx dan .txt isi dokumen hanya menggunakan bahasa indonesia. Tahapan dalam sistem adalah preprocessing yang terdiri dari case folding, tokenizing, filtering, stemming, dan sorting. Setelah proses preprocessing maka tahap selanjutnya adalah perhitungan menggunakan rumus metode Levenshtein Distance dan rumus penggukuran nilai similarity sehingga mendapatkan nilai presentase kemiripan antara isi teks dokumen. Pada pengujian menggunakan isi dokumen yang asli yaitu data dokumen berplagiat dengan metode Levenshtein Distance menghasilkan nilai similarity yang tinggi yaitu di atas 77% sampai 100% untuk isi dokumen yang tingkat kemiripannya tinggi. Sedangkan untuk isi dokumen dengan tingkat kemiripan yang rendah atau tidak berplagiat maka menghasilkan nilai similarity di bawah 40%.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

ubiquitous

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Scope of this journal bioinformatics, cloud computing, computational intelligence, computer vision, data mining, information retrieval, digital signal processing, human computer interaction, image processing, mobile computing, networks, virtual reality, augmented reality, web technologies. etc ...