Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Profesionalisme terhadap Kinerja Auditor BPKPProvinsi Sulawesi Tenggara melalui Kepuasan Kerja.Penelitian ini menggunakan data primer melaluikuesioner.Responden dalam penelitian ini adalah seluruh auditor yang ada di BPKP Provinsi SulawesiTenggara.Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tehnik analisis jaluryang diolah melaluisoftware SPSS versi 21, yang dijelaskan dengan statistik deskriptif dan statistik inferensial.Hasil penelitiandidapatkan hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa secara parsial profesionalisme berpengaruh positifsignifikan terhadap kinerja auditor. Profesionalisme berpengaruh positif signifikan terhadap kepuasan kerja,kepuasan kerja berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja auditor.Sedangkan Profesionalisme melaluikepuasan kerja berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja auditor.Kata Kunci : Profesionalisme, Kepuasan Kerja, Kinerja Auditor.
Copyrights © 2020