Resona : Jurnal Ilmiah Pengabdian Masyarakat
Vol 4, No 1 (2020)

Pendampingan Pengelolaan Dan Penyusunan Laporan Keuangan Pada Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Ladongi, Kecamatan Malangke, Kabupaten Luwu Utara

Junaidi Junaidi (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jul 2020

Abstract

Abstrak. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk mendampingi pengelola Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di desa Ladongi, Kecamatan Malangke, Kabupaten Luwu Utara untuk meningkatkan kualitas pengelolaan dan penyusunan laporan keuangan sebagai mitra dalam kegiatan kuliah kerja nyata pengabdian masyarakat (KKN-PM) yang bergerak di bidang usaha perdagangan berupa penjual sarana perkebunan seperti pupuk, pestisida, dan lain-lain. Kesulitan yang dialami mitra adalah pengelolaan dan penyusunan laporan keuangan serta pencatatan transaksinya belum rapi. Melalui serangkaian kegiatan pendampingan yang dilakukan bersama mitra, diperoleh kemajuan sehingga mitra binaan bisa melakukan pencatatan transaksi secara rapi dan penyusunan laporan keuangan sesuai standar akuntansi.Kata Kunci: BUMDes, Pengelolaan Laporan Keuangan Abstract. This community service aims to assist the management of Village-Owned Enterprises (BUMDes) in the village of Ladongi, Malangke District, North Luwu Regency. This program designed to improve the quality of management and preparation of financial statements as partners in real community service work activities (KKN-PM) that move in the business sector of trading in the form of sellers of plantation facilities such as fertilizers, pesticides, and others. Difficulties experienced by partners are the management and preparation of financial statements, and the recording of transactions is not neat. Through a series of mentoring activities carried out with partners, progress has been made so that the fostered partners can keep records of transactions neatly and prepare financial reports under accounting standards.Keywords: BUMDes, Management of Financial Statements.

Copyrights © 2020