Annual Research Seminar
Vol 4, No 1 (2018): ARS 2018

Klasifikasi Harga Cell Phone menggunakan Metode K-Nearest Neighbor (KNN)

Sumarno Hadiputra (Universitas Sriwijaya)
Barzan Trio Putra (universitas sriwijaya)



Article Info

Publish Date
13 Feb 2019

Abstract

Abstrak— Saat ini beragam variasi fitur fitur yang ada di dalam nya semakin maju teknologi semakin banyak ponsel yang fiturnya bertambah serta spesifikasi nya yang tambah bagus, fitur yang ada pada ponsel seperti kamera, Ram yang lebih besar, kapasitas internal memori yang besar, dan kapasitas battre yang lebih besar, banyak fitur yang digunakan untuk menentukan harga ponsel. Pada penelitian ini penghitungan jarak kemiripan menggunakan minkowski, minkowski adalah jarak di dalam ruang vector yang telah ditentukan yang biasa dianggap sebagai generalisasi dari kedua jarak Euclidean dan jarak Manhattan. Pada paper ini dilakukan penelitian menggunakan metode K Nearest Neighbor untuk memprediksi harga ponsel dan memperoleh tingkat akurasi sebesar 82%.Kata kunci—Klasifikasi, K-Nearest Neighbor, Prediksi Harga ponsel

Copyrights © 2018