ENSAINS JOURNAL
Vol 3, No 2 (2020): ENSAINS Journal Mei 2020

URGENSI LITERASI DALAM SUASANA CHAOS

Cevi Mochamad Taufik (Universitas Kebangsaan Republik Indonesia)
Suhaeri Suhaeri (Universitas Kebangsaan)



Article Info

Publish Date
26 Jun 2020

Abstract

Abstract: The torrent of information sprayed by different media platform is creating a public psychic atmosphere that is breaking down. Information that is breathed out interlaced and dispersed in mere seconde. This kind of dispersal pattern doesn’t give the public the opportunity to assess the truth of the information that comes to it. The public can only receive by wondering. The purpose of this study therefore, is to identify what literacy media activist do in the face of increasingly chaos situations and what activities they face. The new methodology used in this study is descriptive qualitative with a view to getting live data from activist moving in increasingly challenging situation. Reasearch has proved that media literacy is one of the proper solutions to ripening public knowledge of the variety of information that reaches him.Key words:   information, literacy, mediaAbstrak: Arus deras informasi yang disemburkan berbagai platform media meciptakan suasana psikis publik kian tercabik. Informasi-informasi yang dihembuskan saling bersusulan dan disebarkan hanya dalam hitungan detik. Pola penyebaran seperti ini tidak memberikan kesempatan kepada publik untuk menilai kebenaran informasi yang sampai kepadanya. Publik hanya dapat menerima dengan bertanya-tanya. Tujuan peneltiian ini untuk mengetahui langkah yang dilakukan aktivis literasi media dalam menghadapi situasi yang semakin chaos dan mengetahui kegiatan yang dilakukannya. Metode yang digunakan dalam peneltian ini adalah kualitatif deskriptif dengan maksud untuk mendapatkan data langsung dari para aktivis yang bergerak dalam situasi yang semakin menantang. Hasil peneltiian membuktikan bahwa literasi media sebagai salah satu solusi yang tepat dalam mencerdaskan pengetahuan publik mengenai berbagai informasi yang sampai kepadanya.Kata Kunci: informasi, literasi, media  

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

ensains

Publisher

Subject

Arts Humanities Computer Science & IT Engineering Environmental Science Social Sciences

Description

ENSAINS JOURNAL merupakan media penyebarluasan informasi hasil pemikiran dari peneliti dan praktisi yang memuat seluruh bidang penelitian yang bersifat umum. Jurnal ini diterbitkan Tiga kali dalam setahun oleh LPPM UNIVERSITAS KEBANGSAAN. ...