Al-Mizan (e-Journal)
Vol 10, No 1 (2014): Juni 2014

PENGARUH TINGKAT PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU BISNIS PEDAGANG PASAR MINGGU TELAGA KABUPATEN GORONTALO

Mohammad, Roni ( Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam, Institut Agama Islam Negeri Sultan Amai Gorontalo)
Mustofa, Mustofa (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2014

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh tingkat pemahaman agama  terhadap prilaku dagang/bisnis pedangang. Penelitian in berlangsung selama tiga bulan (Agustus-November 2013), lokasi penelitian ini adalah Pasar Minggu Telaga Kabupaten Gorontalo. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan analisa data dilakukan dengan pendekatan statistik regresi berganda dengan bantuan program SPSS 17.0, sedangkan data yang digunakan adalah data primer dan skunder yanga diperoleh melalui observasi, dokumentasi dan kuesioner (angket). Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pemahaman agama yang terdiri dari Iman, Islam dan Ihsan pedagang pasar minggu Telaga tergolong tinggi. Berdasarkan hasil analisis uji parsial tentang tingkat pemahaman agama tentang Iman dan Ihsan berpengaruh signifikan terhadap prilaku dagang/bisnis pedagang pasar minggu  telaga kabupaten gorontalo dan tingkat pemahaman agama tentang Islam tidak berpengaruh signifikan terhadap prilaku bisnis pedagang pasar minggu Telaga. Sedangkan tingkat pemahaman agama secara bersama-sama yang terdiri dari Iman, Islam dan Ihsan berpengaruh signifikan terhadap prilaku dagang/bisnis pedagang pasar minggu Telaga Kabupten Gorontalo.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

am

Publisher

Subject

Religion Humanities Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Al-Mizan (e-Journal) is a scientific periodical journal published by Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M) IAIN Sultan Amai Gorontalo, Indonesia. The journal puts emphasis on aspects related to Islamic law studies, sharia, Islamic yurisprudence (fiqh) and law studies with ...