Journal of English Language Teaching
Vol 1, No 3 (2013): Serie A

AN ANALYSIS OF STUDENTS’ ENGLISH LANGUAGE ANXIETY AT SMAN 7 PADANG

Fatmala Sari Oktaviani (FBS UNP)
Desmawati Radjab (FBS UNP)
Havid Ardi (FBS UNP)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2013

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk melihat komponen-komponen yang paling berpengaruh terhadap kecemasan siswa dalam belajar bahasa Inggris dan juga sumber-sumber kecemasan siswa dalam belajar bahasa Inggris di SMAN 7 Padang. Data dari penelitian ini adalah angket dan wawancara. Sumber data penelitian ini ialah 2 kelas X; X9 dan X10, 2 kelas XI; XI IPS 1 dan XI IPA 4, dan 2 kelas XII; XII IPA 1 dan XII IPS 1. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komponen yang paling berpengaruh terhadap kecemasan siswa dalam belajar bahasa Inggris adalah ketakutan terhadap penilaian negative orang lain, diikuti dengan kecemasan dalam berkomunikasi, kecemasan terhadap ujian, dan yang terakhir adalah kecemasan berada di dalam kelas bahasa Inggris. Melalui interview didapatkan bahwa siswa merasa sumber kecemasan mereka adalah karena faktor mereka sendiri, keyakinan diri mereka yang merasa bahwa bahasa Inggris sulit, koreksi langsung dari guru, kegiatan kelas yaitu berbicara, dan ujian bahasa Inggris.Key words: English, language, anxiety

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

jelt

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Journal of English Language Teaching is a journal published by English Language Teaching Study Program of FBS Universitas Negeri Padang. This journal is published three times a year (March, June, and September). The main purpose of this journal is to advance and foster English Language Teaching or ...