Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kontroversi ujaran Uus kepada Habib Rizieq, pengaruh ujaran Uus di masyarakat, dan bahaya ujaran kebencian. Metode penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan cara dokumentasi dan wawancara. Proses analisis data dengan cara mengamati hasil wawancara dari responden. Data penelitian disajikan dalam bentuk deskripsi tertulis terkait dengan ujaran kebencian Uus kepada Habib Rizieq. Hasil analisis data menunjukkan bahwa masyarakat tidak terpengaruh dengan ujaran Uus yang ditujukan kepada Habib Rizieq.Kata kunci: kontroversi ujaran uus, pengaruh masyarakat, ujaran kebencian
Copyrights © 2020