Bilangan keterhubungan pelangi dari suatu graf ????, disimbolkan ????????(????), adalah banyaknya warna minimal yang diperlukan untuk mewarnai busur-busur di ???? sedemikian rupa sehingga setiap pasang simpul dapat dihubungkan oleh suatu lintasan yang warnanya berbeda semua. Bilangan keterhubungan pelangi kuat dari suatu graf ????, disimbolkan ????????????(????), adalah banyaknya warna minimal yang diperlukan untuk mewarnai busur-busur di ???? sedemikian rupa sehingga setiap pasang simpul dapat dihubungkan oleh suatu lintasan geodesik (lintasan terpendek) yang warnanya berbeda semua. Operasi korona graf ???? terhadap ????, dinotasikan ???? ⊙ ???? menghasilkan graf baru dengan konstruksi mengambil 1 salinan graf ???? dengan ???? simpul dan ???? salinan ????1,????2,...,???????? dari ????, lalu menghubungkan simpul dari ???? ke setiap simpul di ????????. Tesis ini meliputi hasil kajian tentang ???????? dan ???????????? pada beberapa kelas graf korona yang terkait dengan ????????, ???????? dan ????????
Copyrights © 2019