Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh dari Destination Image dan Kepuasan Wisatawan terhadap WOM. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain penelitian deskriptif dan kausal. Metode pengambilan data teknik survei. Teknik pengambilan sampel yaitu accidental sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah semua wisatawan pernah berkunjung ke Kota Pontianak dengan jumlah sampel 100 orang. Teknik analisis yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda dengan menggunakan program SPSS versi 20.0. Berdasarkan uji kelayakan model yang dilakukan menunjukkan model dalam penelitian ini layak untuk dilakukan pengujian, Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Destination Image berpengaruh signifikan terhadap WOM. 2) Kepuasan Wisatawan berpengaruh tidak signifikan terhadap WOM. Â Kata Kunci: Detination Image, Kepuasan Wisatawan, WOM.
Copyrights © 2016