Jurnal Sains dan Teknologi Nuklir Indonesia (Indonesian Journal of Nuclear Science and Technology)
Vol 10, No 2 (2009): Agustus 2009

PERBANDINGAN POLA BIODISTRIBUSI 99mTc-CTMP dan 99mTc-MDP PADA HEWAN UJI SEBAGAI RADIOFARMAKA PENYIDIK TULANG

Rizky Juwita Sugiharti (Pusat Teknologi Nuklir Bahan dan Radiometri–BATAN)
Yana Sumpena (Pusat Teknologi Nuklir Bahan dan Radiometri–BATAN)
Misyetti . (Pusat Teknologi Nuklir Bahan dan Radiometri–BATAN)



Article Info

Publish Date
08 Nov 2013

Abstract

1,4,8,11-tetraaza cyclotetradecyl-1,4,8,11-tetramethylene phosponic acid (CTMP) sebagai senyawa baru untuk penyidik tulangtelah berhasil disintesis di PTNBR-BATAN Bandung yang kemudian ditandai denganradioisotop 99mTc. Uji biodistribusi dari senyawa ini dilakukan pada mencit untuk mengetahui uptake-nya di tulang dan organ-organ yang lain. Pada penelitian ini dilakukan juga uji biodistribusiradiofarmaka 99mTc-MDP sebagai pembanding untuk mengevaluasi kehandalan radiofarmaka99mTc-CTMP. Hasil uji biodistribusi memperlihatkan up take radiofarmaka 99mTc-CTMP padatulang sebesar 3,57; 2,90; 4,14 dan 4,39 (%ID/g) masing-masing pada 1, 3, 5 dan 24 jam, hasilini masih lebih rendah dibandingkan up take radiofarmaka 99mTc-MDP pada tulang sebesar10,73; 10,12; 10,48; dan 5,95 (%ID/g) pada 1, 3, 5 dan 24 jam. Meskipun up take radiofarmaka99mTc-CTMP lebih rendah dibandingkan dengan 99mTc-MDP, radiofarmaka 99mTc-CTMPmemiliki stabilitas in vivo yang lebih baik dari radiofarmaka 99mTc-MDP sehingga memberikangambar pencitraan tulang yang lebih jelas dibandingkan dengan radiofarmaka 99mTc-MDP.

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

jstni

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Energy Environmental Science Materials Science & Nanotechnology Mechanical Engineering Medicine & Pharmacology Physics

Description

Focus of Publication in Indonesian Journal of Nuclear Science and Technology : Result of experiment in the field of nuclear science and technology and its applications in various fields. Acceptable topics include: Radioisotope, Radiopharmacy, Nuclear Medicine, Nuclear Radiation and its ...