Information System
2010

APPLICATION IN SEARCH OF METRO PACIFIC PLACE WITH Using Macromedia Dreamweaver 8.

Adi Kristianto (STMIK Jakarta)



Article Info

Publish Date
06 Apr 2010

Abstract

Seiring dengan perkembangan zaman dan teknologi yang semakin pesat danmutakhir, hampir seluruh lapisan masyarakat di dunia menggunakan komputerdi berbagai bidang pekerjaannya. Salah satunya proses pencarian barang disebuah Dept. Store. Aplikasi Pencarian Barang ini digunakan untukmengefisiensikan waktu dalam memudahkan pencarian barang yang diinginkanoleh Customer di gudang penyimpanan barang yang dilakukan secarakomputerisasi. Pembuatan Aplikasi Pencarian Barang pada Metro Pacific Placeini menggunakan program aplikasi Macromedia Dreamweaver 8 dan untukmenghubungkannya dengan menggunakan program PHP.

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

infosystem

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Sistem Informasi terdiri dari penelitian dan publikasi ilmiah dari Sistem Informasi, STMIK ...