Information System
2010

Labor Candidate Information Presentation on PT. Shining Nusakita using PHP and MySQL

Indriyani Indriyani (STMIK Jakarta)



Article Info

Publish Date
06 Apr 2010

Abstract

Saat ini pemanfaatan komputer yang banyak dilakukan oleh perusahaan atauorganisasi adalah sebagai media penyimpanan data dan informasi. Salah satupemanfaatan tersebut, penulis membuat database berupa penyajian informasicalon tenaga kerja untuk membatu HRD dalam melakukan pengrekrutan. PT.Nusakita Cemerlang adalah sebuah perusahaan outsourcing tenaga kerja, dimanaperusahaan ini menyediakan tenaga outsource yang ahli, terdidik, dan terlatihsesuai dengan kebutuhan klien/customer. Saat ini database calon tenaga kerjayang ada pada HRD masih disimpan secara manual. Hal ini akan menyulitkanHRD dalam proses pencarian tenaga kerja yang berkualitas dengan waktu yangsingkat serta sering terjadinya kerangkapan data calon tenaga kerja untuk dualowongan pekerjaan yang berbeda. Dari uraian diatas, penulis mengusulkanuntuk melakukan translasi penyimpanan data dari manual menjadikomputerisasi. Hal ini diharapkan dapat membantu HRD dalam prosespencarian informasi calon tenaga kerja dan lowongan kerja yang terkini. Dengandibuatnya database ini, diharapkan dapat membantu HRD pada PT. NusakitaCemaerlang dalam pengrekrutan calon tenaga kerja baru.

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

infosystem

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Sistem Informasi terdiri dari penelitian dan publikasi ilmiah dari Sistem Informasi, STMIK ...