Media informasi merupakan sarana untuk menyampaikan suatu berita atauinformasi yang dapat kita terima, baik secara lisan maupun tulisan, dan beragamjenisnya seperti koran, televisi, radio dan komputer.Internet merupakan salahsatu media informasi yang sangat cepat. Informasi yang dibutuhkan tentunyaadalah informasi yang sangat cepat, akurat, dan dapat di pertanggung jawabkankeasliannya. Hotel Sriwijaya adalah salah satu prasarana dibidang jasa yangdapat membantu para wisatawan yang berkunjung ke Palembang dan Semogadengan adanya website Hotel Sriwijaya ini diharapkan dapat mempermudahpara wisatawan untuk memperoleh informasi yang diinginkan.
Copyrights © 2010