INTERNATIONAL JOURNAL OF APPLIED CHEMISTRY RESEARCH
Vol 2, No 2 (2020)

ANALISIS KADAR NITRIT PADA KORNET DAGING SAPI

Astini, Ni Putu Wita Surya (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Sep 2020

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk menentukan kadar nitrit pada kornet daging sapi yang diambil dari Pasar Sanglah oleh Bagian Pemeriksaan dan Penyelidikan (Pemdik) Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BBPOM) Denpasar. Subjek penelitian ini adalah kornet daging sapi, dan objek penelitiannya adalah kadar nitrit pada kornet daging sapi tersebut. Kadar nitrit ditentukan secara spektrofotometri UV-Vis pada panjang gelombang 526 nm. Hasil penelitian ini menunjukkan, bahwa kadar nitrit pada kornet daging sapi yang diuji di Laboratorium Pangan dan Bahan Berbahaya BBPOM Denpasar sekitar11,84-45,57 ppm. Berdasarkan Permenkes No. 722/MENKES/Per/IX/1988, jumlah tersebut masih berada dalam batas toleransi.  

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

IJACR

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Chemistry Energy Materials Science & Nanotechnology

Description

International Journal of Applied Chemistry Research is a peer-reviewed, Open Access journal that publishes original research articles related to all aspects of applied ...